Jumat, 12 Juli 2013

Berbagai Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya

 

Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya – Kulit Manggis memiliki nama latin Garcinia mangostana ternyata mengandung segudang khasiat. Kulit buah manggis mengandung 2 senyawa alkaloid, yaitu sejumlah zat warna kuning yang berasal dari 2 metabolit, yaitu mengostin dan B-mangostin. Mangostin merupakan komponen utama, sedangkan B-mangostin merupakan konstituen minor. Kemudia, ditemukan metabolit baru dari kulit buah manggis, yaitu 1,3,6,7-tetrahidrosi-2,3-di(3-metil-2-butenil) xanthone yang diberi nama a-mangostanin. Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya
Selain itu kulit manggis mengandung senyawa xanthone. Xanthon berhasiat sebagai antioksidan dan antikanker, diantaranya adalah kanker payudara, kanker paru-paru, kanker prostat, kanker hati, kanker pencernaan, dan leukemia. Ekstrak kulit manggis bersifat antiproliferasi sehinga dapat menghambat pertumbuhan sel kanker.

Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya Baik digunakan Untuk Kesehatan

  • Manfaat Kulit Manggis Dan Cara PengolahannyaKhasiat kulit buah manggis sebagai obat anti jamur Kulit buah manggis juga bersifat anti jamur. Aktivitas anti jamur hasi isolasi beberapa xanthon (salah satu jenis zat warna pada manggis) yang berasal dari kulit buah manggis dan beberapa derivat mangostin dapat menghambat pertumbuhan jamur Fusarium axysporum, Alternaria tenuis, dan Drechela oryzae. Bisa digunakan untuk menghilangkan keputihan secara alami. Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya
  • Khasiat kulit buah manggis sebagai perisai tubuh terhadap radikal bebas Penelitian anti inflamasi dari kulit buah manggis dilakukan dengan menggunakan mangostin dari ekstrak etanol 40%, yang mempunyai aktivitas penghambatan yang kuat terhadap pelepasan histamin dan sintesis prostaglandin E2 sebagai mediator inflamasi. Ekstrak metanol kulit buah manggis mempunyai efek meredam radikal bebas yang kuat. Selain Untuk menghilangkan keputiah ternyata kulit manggis bisa juga digunakan untuk menjaga keremajaan kulit karena mengandung antioksidan yang sangat tinggi selian untuk menjaga agar awet muda kulit manggis juga baik untuk mengobati berbagai macam penyakit degenerati seperti : Stroke,jantung,diabetes,kolestreol bahkan 12 macam kanker.

Berbagi Informasi Kesehatan, Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya

Mudah alami dan aman. Itu yang mungkin ada di pikiran anda jika mengetahui manfaat kulit manggis sangat baik untuk kesehatan, Kulit manggis kini bisa anda temui diberbagai daerah anda tidak perlu repot dan mengeluarkan banyak uang untuk pengobatan. Jika anda memerlukan informasi mengenai Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya kami berikan info untuk anda bagaimana mengolah kulit manggis menjadi obat herbal. Manfaat Kulit Manggis Dan Cara Pengolahannya
  • Pisahkan kulit manggis dengan buahnya. Pengolahan juga bisa dilakukan dengan mengikutsertakan biji manggis yang kaya akan lemak, atau hanya sekedar kulit manggis yang mengandung Xanthone.
  • Gunakan sendok untuk mengeruk bagian kulit manggis yang sudah dibersihkan, kemudian pisahkan dari kulit keras yang berada pada bagian luarnya.
  • Dinginkan di dalam lemari pendingin bila hendak disipan hingga jumlahnya mencukupi.
  • Campurkan dengan ethanol dan air dengan perbandingan 1:2 dan hancurkan dengan blender.
  • Endapkan campuran kulit manggis dengan air dan juga ethanol yang sudah diblender. Waktu pengedapan dilakukan selama kurun waktu 24 jam.
  • Saring untuk memisahkan ampas dengan ekstrak kulit manggis.
  • Agar rasanya enak, kemudian ekstrak kulit manggis dapat dicampurkan dengan madu dan beri perwarna alami ekstrak bunga rosela, dan anggur atau apel sebagai penambah flavor.
  • Percampuran Kulit manggis dengan rosela dan madu dipanaskan dengan suhu 90-95 derajat celsius selama 10 menit untuk menguapkan ethanol. Setelah itu, dinginkan dengan suhu kamar lalu campurkan dengan flavor anggur atau apel.
Untuk pengobatan Kami Rekomendasikan Ace Maxs minuman Kesehatan jus kulit manggis dan daun sirsak perpaduan alami Baik Digunakan Untuk pengobatan Berbagai macam penyakit termasuk 12 Macam Kanker.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar